Wednesday, May 27, 2015

Harga Tablet Asus Google Nexus 7 Terbaru

Harga Tablet Asus Google Nexus 7 - Setelah menuai kesuksesan dengan produknya tablet Asus Google Nexus 7, Asus bekerjasama lagi dengan Google mengenalkan versi terbaru perangkat tersebut. Tablet sekuel dari Nexus 7 itu dinamakan Asus Google Nexus 7. Dari namanya terlihat jika perangkat ini diluncurkan perdana tahun 2013. Akan tetapi baru masuk dan dijual di Indonesia tahun 2014 kemarin. Hadir dengan 2 varian yaitu yang hanya membawa jaringan WiFi dan kedua membawa jaringan seluler (plus WiFi juga).

asus google nexus 7 tablet,nexus 7 tablet 32gb,nexus 7 16gb tablet,nexus 7 android tablet,nexus 7 tablet review,harga tablet asus nexus 7 3g,tablet asus nexus 7,harga asus google nexus 7 2,

Baca juga : Harga Tablet Asus Fonepad 8 FE380CG


Namun yang dijual di tanah air cuma yang versi seluler dengan kapasitas memori 32 GB. Tablet Asus Google Nexus 7 edisi tahun 2013 ini membawa peningkatan spesifikasi bila dibanding suksesor sebelumnya. Membawa dimensi 200 x 114 x 8.7 mm menjadikan perangkat ini nampak makin lebar namun juga makin tipis dibanding versi pertama. Material polkarbonat yang digunakan untuk kasing pun terlihat solid, mewah dan enak dalam genggaman. Beratnya pun lumayan enteng cuma 290 g, dengan begitu tak ribet jika akan ditenteng kemana pun.

Layarnya sendiri memakai teknologi panel touch screen LED-backlit IPS LCD dengan bentang 7 inch. Resolusi yang dipersembahkannya boleh dikatakan tinggi yakni mencapai 1200 x 1920 pixels dan densitasnya berada pada level 323 ppi. Untuk kamera mengalami peningkatan yang mencolok. Generasi Nexus awal tak memberikan kamera belakang, namun saat ini kamera dengan resolusi 5 MP sudah ditanamkan di area belakang. Cukup disayangkan bahwa kamera tersebut tak ditambahkan lampu kilat.

Di samping itu tablet Asus Nexus 7 2013 ini ditanamkan processor kelas quad core 1.5 GHz Krait yang tertanam dalam chipset Qualcomm Snapdragon S4Pro dan disempurnakan dengan prosesor grafis Adreno 320. Dukungan pun datang dari RAM berkapasitas 2 GB. Sistem operasi Android v4.3 Jelly Bean ikut melancarkan performanya. Dan malah sistem operasi Android v4.3 Jelly Bean ini sudah tersedia upgrade ke Android KitKat.

Melihat semua spesifikasi yang dibawanya maka wajar jika harga Tablet Asus Google Nexus 7 ini dibanderol lebih mahal dari versi pertama. Banderolnya sendiri mencapai Rp.1,4 juta, namun sebelum membelinya, mantapkan dulu dengan melihat spesifikasinya berikut ini :

Spesifikasi Tablet Asus Google Nexus 7

  • Operating System : Android 4.3
  • Display : 7" LED Backlight WUXGA (1920x1200) Screen IPS Panel 10 finger multi-touch support
  • CPU : Qualcomm® Snapdragon™ S4 Pro 8064 Quad-Core, 1.5 GHz Qualcomm® Snapdragon™ S4 Pro 8064 +MDM9215M Quad-Core, 1.5 GHz
  • Memory : 2GB
  • Storage : 16GB/32GB
  • Network Standard : DC-HSPA+ UL:42 Mbps/DL:5.76 Mbps ; LTE UL:100 Mbps/DL:50 Mbps 3G : WCDMA : 850/1900/2100 ; 2G : GSM : 850/900/1800/1900 ;4G: LTE: 700/800/850/1700/1800/1900/2100/2600*4
  • Wireless Data Network : WLAN 802.11 a/b/g/n@2.4GHz/ 5GHz, Bluetooth V4.0, NFC Miracast support (does not support HDCP)
  • Camera : 1.2 MP Front Camera , 5 MP Rear Camera Auto focus (rear) Large f2.4 aperture. (rear camera)
  • Audio : Stereo Speakers
  • Sensor : G-Sensor,E-compass, Ambient Light Sensor,Gyroscope
  • Battery : 10 hours; 15Wh Li-polymer Battery
  • Navigation : GPS & GLONASS
  • Color : Black & White
  • Dimensions : 114 x 200 x 8.65 mm
  • Weight : WiFi: 290 g / LTE: 299 g

Top