Tablet Mito Terupdate - Sejak berkecimpung dan ikut menyemarakkan pasar tablet PC di Indonesia, produsen Mito sudah menghadirkan sejumlah perangkat tablet Android. Varian dan spek yang disediakan relatif beragam, ada tablet Mito T660 dengan processor dualcore, ada juga Mito T970 yang membawa unit keyboard fisik. Perusahaan teknologi dalam negeri yang satu ini memang cukup agresif menggelontor pasar sehingga konsumen memiliki banyak pilihan menarik tablet Mito.
Perangkat tablet merek Mito dibanderol di kisaran harga Rp.800 ribuan sampai termahal Rp.1,5 jutaan. Pas untuk anda yang bermaksud memiliki sebuah perangkat tablet akan tetapi terbentur anggaran yang pas-pasan. Di samping dari aspek harga, Mito pun menyediakan berbagai fitur menarik di tablet produksinya misalnya saja fungsi dual SIM serta TV analog. Belum banyak merek tablet dengan dukungan dual SIM sekalipun tablet premium. Mengaktifkan fungsi TV analog maka Anda dapat menyaksikan berbagai tayangan TV favorit cukup menggunakan tablet Mito.
Buat anda yang tengah mencari info mengenai daftar harga tablet Mito terbaru, apakah itu harga barunya atau harga seken silahkan menyimaknya dalam daftar lengkap berikut ini :
Mito T520
Harga baru : Rp. 1.550.000
Harga seken : Rp. 800.000
Spesifikasi : Dualband (GSM & WCDMA), Dual SIM ; TFT capacitive touchscreen, 7 inci,
480 x 800 pixels ; prosesor Dualcore 1 GHz ; Android v4.1 Jelly Bean ; 512 MB RAM ; memori internal 4 GB ; slot kartu MicroSD maksimal 32 GB ; kamera utama 2 MP, depan VGA ; WiFi ; Bluetooth ; TV analog ; baterai Lithium ion 2000 mAh
Mito Prime T330
Harga baru : Rp. 1.200.000
Harga seken : Rp. 800.000
Spesifikasi : Dualband (GSM & WCDMA) ; LCD capacitive touchscreen, 7 inci, 600 x 1024 pixels ; prosesor Dualcore 1.2 GHz New Concept Quad Core ; Android v4.1 Jelly Bean ; 1 GB RAM ; memori internal 4 GB ; memori eksternal maksimal 32 GB ; kamera utama 2 MP, depan VGA ; WiFi ; Bluetooth ; FM radio ; baterai Lithium ion 3500 mAh
Mito T310
Harga baru : Rp. 950.000
Harga seken : Rp. 700.000
Spesifikasi : GPRS, EDGE, 2G Network GSM 900/1800 MHz (Dual GSM) ; Capacitive touchscreen, 7 inci, 600 x 1024 pixels ; prosesor Quad Core MR6588TB 1.2 GHz ; Android v4.2 Jelly Bean ; 512 MB RAM ; memori internal 4 GB ; memori eksternal maksimal 32 GB ; kamera utama 3 MP, depan 1.3 MP ; Wifi ; Bluetooth ; FM radio ; baterai Lithium ion 2400 mAh
Mito Fantasy Tablet T979
Harga baru: Rp. 900.000
Harga seken : Rp. 700.000
Spesifikasi : GPRS, EDGE, GSM, WCDMA 2100 MHz (Dual GSM) ; WVGA Capacitive Touchscreen, 7 inci, 600 x 1024 pixels ;prosesor Dual Core 1.0 GHz ; Android v4.2.2 Jelly Bean ; 512 MB RAM ; memori internal 4 GB ; memori eksternal maksimal 32 GB ; kamera utama 2 MP, depan 1.3 MP ; Wifi ; Bluetooth ; FM radio ; baterai Lithium ion 2500 mAh
Mito Fantasy Tablet T77
Harga baru: Rp. 1.100.000
Harga seken : Rp. 850.000
Spesifikasi : EDGE, GSM, WCDMA (Dual GSM) ; WSVGA capacitive touchscreen, 7 inci, 600 x 1024 pixels ; prosesor Cortex A7 Dual Core 1.3 GHz ; Android v4.4 KitKat ; 512 MB RAM ; memori internal 4 GB ; memori eksternal maksimal 32 GB ; kamera utama 3 MP, depan 1.3 MP ; Wifi ; Bluetooth ; FM radio ; baterai Lithium ion 2600 mAh
Mito Fantasy Tablet T80
Baca juga : Daftar Harga Tablet Samsung Galaxy Terkini |
Harga baru: Rp. 1.200.000
Harga seken : Rp. 900.000
Spesifikasi : EDGE, GSM, WCDMA ; Capacitive touchscreen, 7.0 inci, 600 x 1024 pixels ; prosesor Cortex A7 Dual Core 1.3 GHz ; Android v4.4 KitKat ; 512 MB RAM, memori internal 4 GB ; memori eksternal hingga 32 GB ; kamera utama 3 MP, depan 1.3 MP ; Wifi ; Bluetooth ; FM radio ; baterai Lithium ion 3000 mAh